Meme Michael Essien yang Betah di Persib Bandung Sehingga Tak Mau Dipecat Manajemen


Michael Essien via bola.net

Beberapa waktu yang lalu pelatih Persib Bandung, Mario Gomez menunjukkan kekesalannya melalui akun pribadi media sosial. Dalam instastory yang dibuat dari akun Instagram @mariogomezdt, eks pelatih Johor Darul Takzim membuat pernyataan mengejutkan. Gomez menulis, "Ketika saya meminta mendatangkan penyerang, mereka berikan gelandang."

Mengutip bobotoh.id (26/02/2018), pernyataan Gomez tersebut seolah menyindir kebijakan manajemen Maung Bandung yang keukeuh ingin mempertahankan gelandang eks Chelsea, Michael Essien. Sementara pelatih 60 tahun sendiri lebih membutuhkan figur striker asing seperti Jonathan Bauman. Jika Gomez jadi mendatangkan Bauman, maka Essien kemungkinan besar harus hengkang dari Persib. Sebab slot kuota pemain asing Maung Bandung sendiri sudah terisi seluruhnya.

Padahal menurut kabar, Essien pribadi masih merasa kerasan berada di Bandung. Dan meme berikut menggambarkan mengapa Essien begitu betah di klub kebanggaan warga Jawa Barat. Tanpa banyak basa-basi lagi, langsung saja simak berbagai meme kocak Essien berikut.

1. Ternyata oh Ternyata, Persib Merupakan Klub Impian Essien Selama Ini


via pikiran-rakyat.com

2. Ternyata Ini yang Buat Essien Tak Mau Pindah dari Persib


via newteknoes.com

3. Pantas Saja Essien Betah di Persib, di Eropa Ga Ada Indomie Yah



via pikiran-rakyat.com

4. Essien Hobi Naik Angkot Ternyata, Makanya Betah di Persib, Kan di Bandung Angkot Banyak Berseliweran


via tribunnews.com

5. Cuma di Bandung Essien Bisa Nyambi Jadi Tukang Es


via tekno.kompas.com
Bagaimana? Sudah tahu kan alasan Essien tak mau dipecat manajemen Persib, huhehe. Namun, jangan diambil hati ya. Meme di atas cuma sekedar guyonan belaka, huehehe. Semoga menghibur.


SUMBER

Comments